Minggu,04 September 2015
Karang Taruna Kabupaten Sleman melaksanakan temu karya karang Taruna.
Acara yang di hadiri:
Kepala Nakersos ( Bapaj Untoro)
Karang Taruna DIY ( Bpk didik joko nugroho)
Ketua karang Taruna Kab Sleman ( bpk Kamtono)
Ketua Forum Karang Taruna se Kabupaten sleman
Dari hasil pemilihan di dapatkan pemimpin baru yaitu Sdr. Nanang Heri.T,St dengan perolehan suara 12 suara.semoga dengan terpilihnya ketua Karang Taruna Kabupaten Sleman bisa lebih maju dan jaya,...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar